Pages

Saturday, April 9, 2011

Seputar Briptu Norman


Berhubung berita yang satu ini lagi HOT, saya akan membahas sedikit mengenai Briptu Norman Kamaru. Siapa yang tidak mengenal polisi dari Gorontalo? Tentu hampir semua rakyat Indonesia telah mengenal polisi yang satu ini, terkenal melalui tingkah lakunya yang konyol, yaitu melakukan lyp sinc lagu India berjudul "Chaiyya Chaiyya" dan menirukan tarian seperti yang dilakukan oleh Sharukh Khan.

Ia sudah terkenal seperti layaknya seorang artis, sudah tampil di beberapa acara di TV, namun ia tetap memilih menjadi Brimob ketimbang artis. Briptu Norman akan tetap mengabdi menjadi Polri, meskipun ia memiliki bakat menyanyi. Polisi yang seperti ini lah yang patut diacungi jempol.

0 comments:

Post a Comment